Senin, 19 November 2012

Modifikasi vixion touring


Modifikasi Yamaha Vixion 2010
Modifikasi Yamaha Vixion 2010. Tak selamanya menyandang jabatan tertinggi dalam suatu klub itu mudah, itulah yang dirasakan Dian. Modifikasi Yamaha Vixion 2010 Menyandang jabatan sebagai ketua umum di YVCI tulungagung membuat dian harus membikin tunggangannya sebagai ikon klub tampil perfect saat diajak kopdar klub dan touring.
Modifikasi Yamaha Vixion 2010. Setelah didaulat menjadi ketua umum, modifikasi langsung jalankan dengan mengandeng bengkel dealer yang mensupport klubnya. Modifikasi Yamaha Vixion 2010 Awal modifikasinya dengan mengganti sok depan dengan milik SE 125 yang pastinya membuat tampilan motor menjadi jangkung dan redaman semakin empuk saat diajak touring melewati jalanan yang tidak rata.
Modifikasi Yamaha Vixion 2010. Tak luput spatbor depan dan belakang diganti milik Kawasaki KLX dan sector kaki-kaki dipercayakan pelek balok almunium dan berbalut ban bertapak lebar. Modifikasi Yamaha Vixion 2010Yang unik sektor pewarnaan doi tak memilih pengecetan tetapi memakai sistem Stiker full diseluruh bodi. Biar warna orsi tetap dan pas bosen bisa diganti tanpa keluar biaya banyak.
Data Modifikasi Yamaha Vixion 2010
Pelek : Power 3,25-3,50   , Ban : Michelin 110/70 – 130/70-17   , Cakram : Combiz   , Sok depan : SE 125   ,  Spatbor dpn/blkg : Kawasaki KLX   , Arm : Banana custom   , Visor : Baros Box   , Givi setang : AHRS    ,Modifikator : Cahya Yamaha Tulungagung Cutting Sticker glamour, ngunut, Tulungagung


Yamaha V-Ixion 2012 Rombak Semua Bagian


Yamaha V-Ixion 2008: Rombak Semua Bagian


Modifikasi vixion Mempercantik tunggangan karena ingin tampil beda atau supaya lebih terlihat segar, bisa dilakukan dengan berbagai cara. Bisa dengan modifikasi bodi, melapisi dengan cat baru, sampai merombak total hingga belah mesin untuk mengganti part yang sudah mulai aus.        
Seperti halnya Yoga Siahaan, ia merasakan tunggangan kesayangannya sudah mulai tampak lusuh, lantas mulai memikirkan rencana untuk merombak Yamaha V-Ixion miliknya. “Main part bodi dan kaki-kaki, tapi yang simpel aja dan enak dilihat,” katanya.
Yoga ingin motornya terlihat lebih gagah, makanya ia mengganti buntut belakang pakai variasi untuk Kawasaki Ninja 250. Berikutnya kondom tangki untuk Yamaha V-Ixion yang banyak dijual di toko-toko aksesori. Dengan penggantian dua part bodi ini saja motor berkelir hitam mengkilap ini sudah tampak berubah tuh.
Supaya enggak terlihat janggal, maka kaki-kaki juga harus dirombak nih. Tau sendirikan kaki-kaki motor sport 150 cc ini terhitung kurus, apalagi sudah ganti part bodi yang di mensinya lebih besar, betul gak?
Pemilik yang tinggal di daerah Jaksel ini lantas membawa kuda besinya menuju Lokomotif Jajar (LJ) sebagai bengkel penyedia limbah moge. Langsung saja aplikasi arm Yamaha YZF R125, Upside down moge 600 cc, Pelek Kawasaki Ninja 250, Spidometer Koso dan headlamp Yamaha Byson. Hasilnya ya seperti sekarang ini, motor terlihat padat dan terkesan memiliki tenaga yang dahsyat!
Tapi setelah melakukan itu semua, tenaga motor terasa ngos-ngosan menggerakkan motor yang pastinya sudah bertambah berat ini. Ogah ambil pusing, akhirnya pria yang bekerja di daerah tanjung Priok ini berkonsultasi dengan Paolo Irfansyah dari VJ RacingSpeed (VJRS). Maka terjadilah kesepakatan untuk merombak mesin standarnya supaya lebih bertenaga.
Ogah tanggung-tanggung, mesin pun langsung dibedah totaloleh mekanik yang piawai menangani motor sport injeksi ini. “Kruk as ganti pakai punya Jupiter MX baru, daging lebih tebal dan berat, jadi torsi lebih enak. Sekalian pasang rasio 6 speed,”katanya. Enggak ketinggalan blok silinder berikut pistonnya diganti untuk meningkatkan kapasitas mesin jadi 180 cc.
Mengimbanginya, jeroan head silinder dilepas semua. “Gantinya pakai bahan titanium milik moge supersport 1000 cc, motornya apa itu rahasia hehehe…,”katanya bercanda. Isi kepala silinder tadi mulai dari klep, per klep retainer klep diganti pakai moge. Sementara noken as MaxTreme by VJ RacingSpeed. Mengimbanginya, injector 10 lubang dipasang supaya suplai bahan bakar lebih deras.

Spesifikasi
Bodi                              : Variasi
Lampu depan              : Yamaha Byson
Sok depan                    : Moge 600cc
Spidometer                  : Koso
Knalpot                         : R9
Ban depan                    : BT92 120/60-17
Ban belakang               : BT92 160/60-17
pelek                             : Kawasaki Ninja 250 cemco

Yamaha V-Ixion 2012 Rombak Semua Bagian


Yamaha V-Ixion 2008: Rombak Semua Bagian


Mempercantik tunggangan karena ingin tampil beda atau supaya lebih terlihat segar, bisa dilakukan dengan berbagai cara. Bisa dengan modifikasi bodi, melapisi dengan cat baru, sampai merombak total hingga belah mesin untuk mengganti part yang sudah mulai aus.        
Seperti halnya Yoga Siahaan, ia merasakan tunggangan kesayangannya sudah mulai tampak lusuh, lantas mulai memikirkan rencana untuk merombak Yamaha V-Ixion miliknya. “Main part bodi dan kaki-kaki, tapi yang simpel aja dan enak dilihat,” katanya.
Yoga ingin motornya terlihat lebih gagah, makanya ia mengganti buntut belakang pakai variasi untuk Kawasaki Ninja 250. Berikutnya kondom tangki untuk Yamaha V-Ixion yang banyak dijual di toko-toko aksesori. Dengan penggantian dua part bodi ini saja motor berkelir hitam mengkilap ini sudah tampak berubah tuh.
Supaya enggak terlihat janggal, maka kaki-kaki juga harus dirombak nih. Tau sendirikan kaki-kaki motor sport 150 cc ini terhitung kurus, apalagi sudah ganti part bodi yang di mensinya lebih besar, betul gak?
Pemilik yang tinggal di daerah Jaksel ini lantas membawa kuda besinya menuju Lokomotif Jajar (LJ) sebagai bengkel penyedia limbah moge. Langsung saja aplikasi arm Yamaha YZF R125, Upside down moge 600 cc, Pelek Kawasaki Ninja 250, Spidometer Koso dan headlamp Yamaha Byson. Hasilnya ya seperti sekarang ini, motor terlihat padat dan terkesan memiliki tenaga yang dahsyat!
Tapi setelah melakukan itu semua, tenaga motor terasa ngos-ngosan menggerakkan motor yang pastinya sudah bertambah berat ini. Ogah ambil pusing, akhirnya pria yang bekerja di daerah tanjung Priok ini berkonsultasi dengan Paolo Irfansyah dari VJ RacingSpeed (VJRS). Maka terjadilah kesepakatan untuk merombak mesin standarnya supaya lebih bertenaga.
Ogah tanggung-tanggung, mesin pun langsung dibedah totaloleh mekanik yang piawai menangani motor sport injeksi ini. “Kruk as ganti pakai punya Jupiter MX baru, daging lebih tebal dan berat, jadi torsi lebih enak. Sekalian pasang rasio 6 speed,”katanya. Enggak ketinggalan blok silinder berikut pistonnya diganti untuk meningkatkan kapasitas mesin jadi 180 cc.
Mengimbanginya, jeroan head silinder dilepas semua. “Gantinya pakai bahan titanium milik moge supersport 1000 cc, motornya apa itu rahasia hehehe…,”katanya bercanda. Isi kepala silinder tadi mulai dari klep, per klep retainer klep diganti pakai moge. Sementara noken as MaxTreme by VJ RacingSpeed. Mengimbanginya, injector 10 lubang dipasang supaya suplai bahan bakar lebih deras.

Spesifikasi
Bodi                              : Variasi
Lampu depan              : Yamaha Byson
Sok depan                    : Moge 600cc
Spidometer                  : Koso
Knalpot                         : R9
Ban depan                    : BT92 120/60-17
Ban belakang               : BT92 160/60-17
pelek                             : Kawasaki Ninja 250 cemco

Vixion siap touring


Test konsumsi BBM si vixion,dengan riding style rata2 kecepatan 80kmh


 
Jumpa lagi bro….kali ini nguji konsumsi BBM  , di motor vixion ane sendiri…., berhubung seminggu sekali ke rumah dinas tempat istri…yang bertugas sebagai Bidan di kabupaten barabai….karena berbeda daerah tempat kerja, sementara ya pisah dulu :-) … Nah Sekalian aja uji nih konsumsi si vixion waktu touring sendirian …. Atur dulu jadi nol odometer di spedo vixion … Setelah itu premium di isi full…uji bbm1.jpg
Oh ya.. ini saya isi premium full tank bukan pertamax…,pengujian BBM sendiri kecepatanx tergantung kondisi jalan… Riding style di 60- 80-100kmh waktu mengendarai nih vixi … Namun rata2 kebanyakan jarum nemplok di kecepatan 80 kmh…,sesekali nge gas iseng di gear 4 menyentuh di kecepatan 120kmh,he3 ..lama gak test nih performa motor …,ternyata masih joss setelah 3,5 tahun…,  
Setelah melewati kota martapura saya coba mampir di pom bensin lagi….waktu mampir terlihat jarak yang saya tempuh menunjukan sekitar 81,5 km(di bulatkan), kembali ngisi premium lagi…, angka yang di keluarkan /liter tertera pada pom bensin saya lihat adalah 2,12 liter (pom disini tidak ada struk pembayaran nya)….. Jadi 81,5 : 2,12 = 38,4km/liter … … Kalo rata2 kecepatan 60kmh mungkin bisa 40km/liter lebih apalagi pake pertamax….

Yamaha Vixion 09 Berkonsep Safety Touring


Yamaha Vixion 09 Berkonsep Safety Touring











Pemilik Yamaha Vixion ini merupakan Seorang Ahli di Bidang IT, dan juga merupakan mantan atlet softball nasional yang lama hidup di jerman. jadi sudah tidak aneh, ketika pertama datang ke Variasi 53. Konsep Modifikasi yang di usung nya adalah Keamanan. Karena motor yang baru dipilih nya melalui seleksi dari beberapa merek ini akan di pakai untuk mengantarkan kedua anak kesayangan nya. Jadi harus benar benar aman dan nyaman untuk di kendarai setiap hari. Bagian pertama yang di rubah adalah si karet bundar....Karena sudah pernah merasakan kenyamanan dengan ban bermerek Bridgestone, maka untuk Yamaha Vixion nya juga di pasangkan Bridgestone tipe Touring untuk di belakang, dan tipe Racing untuk di depan. Untuk sektor pengereman bagian depan di persenjatai dengan Cakram lebar 320 mm merek TZM dengan kaliper 4 Piston, dan selang rem Kitaco. Sedangkan untuk belakang...karena harus di buat Custom, blum tersedia yang PNP. Maka Sekalian Velg di rubah menjadi jari jari. pilihannya jatuh kepada Velg TDR U shape. sedangkan untuk tromol belakang menggunakan Ninja R, dan depan menggunakan saudara nya Yamaha Scorpio. Sebetulnya masih ada 1 Konsep lagi yang blum terlaksana yaitu Membuat velg Jari jari Tubeless. Hanya saja masih blum berhasil menggunakan obat obatan yang pernah di coba nya di jakarta. Sektor keamanan sudah dirasa cukup, maka untuk sedikit keindahan, dipasang Speedometer Koso RX2 yang sudah lengkap fitur nya termasuk Indikator Check engine yang menjadi syarat wajib dari sang pemilik, untuk menggantikan speedometer bawaan asli nya yamaha Vixion. Selain itu dipasang Spion dari Koso bertipe GT yang sesuai dengan penampilan Yamaha Vixion yang Futuristik...Nahh untuk kenyamanan posisi stang agak di tinggikan supaya badan tidak terlalu condong ke depan, dipakailah Raiser stang dari Kitaco, hasilnya benar benar nyaman untuk di pakai harian.....Simpel, Aman, dan Gaya Begitulah 3 Kata untuk menggambarkan Yamaha Vixion ini .
Berikut saya sertakan Data modifikasi dari Vixion :

Ban Depan : Battlax BT 39 110/70-17
Ban Belakang : Battlax BT 45 120/80-17
Velg Depan + belakang : TDR U shape 2.15-17
Piringan cakram depan : TZM 320 mm
Kaliper depan : Kitaco 4 piston
Slang rem depan : Kitaco
Tromol Depan : Scorpio Original
Speedometer : Koso RX2
Tromol belakang : Ninja Discbrake
Piringan cakram belakang : Ninja Original
Master rem belakang : Kitaco
Kaliper belakang : Kitaco 2 piston
Slang rem belakang : Kitaco
Gear belakang : TK 42
Rantai : Daytona Gold
Pelindung radiator.
Klakson : Hella Tipe Keong
Spion : Koso GT original

KELEBIHAN DAN KELEMAHAN STANG JEPIT



 

Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit Vixion yang saya rasakan ketika mengendarai sepeda motor yang stang kemudinya telah dimodifikasi dengan stang jepit. Produk sepeda motor yang dikeluarkan oleh sebuah perusahaan besar tentunya sudah mengalami serangkaian tes uji coba berlapis-lapis sampai produk itu resmi diluncurkan. Uji coba tersebut meliputi kualitas performa mesin dan onderdilnya dan juga tingkat kelayakan dan kenyamanan bentuk komponen yang terpasang dalam sebuah sepeda motor. Perubahan sebuah bentuk komponen pada sebuah kendaraan akan merubah citra atau tampilan kendaraan dan tentunya posisi kenyamanan saat dikendarai.
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit Motor Yamaha Vixion
Dalam kesempatan ini saya akan sedikit mengulas tentang Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit yang dipasang pada motor yamaha vixion buatan tahun 2008 dan tahun 2011. Dari segi mesin tidak ada perbedaan yang signifikan tetapi dari segi fisik hanya bentuk lampu depan saja yang berbeda. Motor Yamaha Vixion tahun pembuatan 2008 mempunyai lampu depan yang berbentuk bulat sedangkan tahun pembuatan 2011 mempunyai bentuk lampu depan yang seperti prisma. Kedua kendaraan ini menggunakan stang jepit dengan model yang berbeda.
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit Model pertama
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit Model Kedua
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit bisa anda rasakan jika anda mencoba menggunakan kendaraan dengan dua model stang jepit diatas. Pada gambar model setang jepit  yang pertama adalah sebuah motor yamaha vixion tahun 2008 dan gambar model yang kedua adalah motor yamaha vixion tahun 2011.
Inilah daftar Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit yang saya rasakan :
  • Kelebihan Stang Jepit .
Kelebihan stang jepit hanyalah pada sisi tampilannya saja, motor kelihatan lebih sporty dan simple dilihatnya, hal ini yang menyebapkan pemilik motor rela menggadaikan kenyamanan demi penampilan.
  • Kelemahan Stang Jepit.
Kelemahan stang jepit jelas mengurangi kenyamanan pengendaranya, menurut saya keyamanan berkurang lebih dari 40%. Tangan akan menerima tekanan beban tubuh kita, apalagi kalu kita melintasi jalan berlubang, sudah dapat dipastikan akan menyiksa sipengendara. Jika kita membonceng seseorang, kita akan susah berkomunikasi karena posisi badan kita yang menjorok atau condong kedepan.
  • Kesimpulan.
Stang jepit cocok bagi pengendaran yang suka ngebut dijalan halus, mempercantik tampilan. Tidak cocok digunakan untuk perjalanan hingga lebih dari satu jam, karena stang jepit mengurangi kenyamanan pengendara.
Kelebihan dan Kelemahan Stang Jepit adalah sebuah realita yang harus diterima dari sebuah “pilihan”.


tips mempercantik vixion



perkenalkan vixion YVC RC 033 (deri dablongan) agan" vixion setandar yang polos menjadi seksi seperti gambar di atas,kemudian ada satu lagi vixion rasa jeruk di bawah ini:


Bagi para clubon yang punya Yamaha V-ixion, saya mau berbagi inspirasi jika mau modifikasi motor vixi nya. Karena peminat motor yamaha vixion semakin tinggi, yang didasari bentuk fisik vixi yang sporty, juga didasari dengan harga vixi yang lumayan hemat dibandingkan dengan motor-motor sekelasnya

Dengan keunggulannya tersebut tidak membuat pengguna vixi merasa cukup puas dengan tampilannya, sehingga banyak dari mereka setelah membeli motor vixi langsung memodifikasinya sesuai imajinasi mereka.Namun yang perlu diingat untuk motor jenis injeksi seperti vixi, ketika memodifikasi jangan sampai merubah sistem kerja dari perangkat injeksi, yang sudah menerapkan teknologi digital. 

Misalnya dalam penggantian knalpot vixi hendaknya jangan diganti atau kalaupun mau diganti harus dengan knalpot yang sejenis dan si pemakai dapat menyeting seting pengaturan campuran bahan bakar dan udara yang dengan alat analizer khusus motor injeksi dilambangkan dengan C. sehingga apabila mengganti knalpot tersebut hendaknya mengatur seting c tersebut dengan cara melakukan test drive sampai kita merasa nyaman seperti saat sebelum diganti.

tips bagaimana memodif vixi yang simple namun bisa mengundang mata untuk meliriknya, sbb:
- Kaca spion- Agar tampilan motor kita harmonis setelah penggantian lengan ayun dan air scope kita dapat mengganti kaca spion vixi yang ori (tampak gede) dengan kaca spion yang minimalis namun sesuai kaidah peraturan yang ditetapkan peraturan dijalan raya.
- Air scope
Clubon bisa menambahkan air scope khusus untuk vixi yang mengikuti lengkung body mesin vixi, sehingga tampil lebih berisi, untuk motor saya sengaja menggunakan air scope yang dimodifikasi sendiri sesuai lekuk body motor sehingga tampak harmonis.
- Ban tubles

Untuk masalah ban seperti yang diketahui bahwa untuk ban motor vixi terlalu kecil sehingga motor ini tampak kurang gagah jika dibandingkan dengan body nya yang sporty, untuk itu ban dapat diganti menggunakan ban tubles.Untuk hasil yang maksimal anda bisa menggunakan untuk ukuran belakang yaitu 120/80/17 dan depan 90/80/17, dijamin deh tampak lebih gagah dan kekar, walaupun tidak sekekar jika didukung dengan pelek lebar, sengaja saya tidak menyarankan pengunaan pelek lebar karena penggunakan pelek lebar akan membebani motor saja sehingga dapat mengganggu performa motor.
- Lengan ayun
Membuat mata lain terpanah adalah dengan lengan ayunnya. Ini dapat menggantinya dengan menggunakan kepunyaan kawasaki ninja yang standar, dengan modifikasi ini akan terlihat lebih sporty.

modifikasi vixion touring


Yamaha V-ixion Dimodifikasi untuk Touring Jarak Jauh

  • Sumber : - | Author : MOTOR PLUS/M.DAVID
    Sadel dan setang diubah untuk turing
  • Sumber : - | Author : MOTOR PLUS/M.DAVID
    Knalpot bikinan TC dengan model segitiga yang lagi tren
  • Sumber : - | Author : MOTOR PLUS/M.DAVID
    Rem belakang diganti model cakram. Agar lebih pakem
  • Sumber : - | Author : MOTOR PLUS/M.DAVID
    Sadel dan setang diubah untuk turing
Seperti apa sih motor yang ideal untuk diajaktouring jarak jauh? Nih, kebetulan Dede Ridwan sedang mempersiapkan Yamaha V-ixion untuk mewujudkan ambisinya melakukan perjalanan panjang. Rutenya tidak kepalang tanggung jauh, start dari Sabang, dan finish di Merauke. Mau tak mau, standar motor berlambang garputala berjenis sport ini harus diubah ke gaya touring.
Motor pun diserahkan ke rumah modifikasi Tauco Custom (TC). Suspensi standar depan dan belakang masih dipertahankan karena, menurut Topo Goedhel Atmojo dari TC, si pemilik motor enggak pede sama shockbreaker limbah. Namun, lengan ayun harus dirombak agar bisa dipakai ukuran ban lebih lebar dari standarnya yang cuma 110.
Akhirnya, swing-arm standar V-ixion di-custom ulang dan ban ukuran 140 bisa masuk. Lengan ayun baru ini, selain lebih ngangkang, juga tampak kokoh karena dimensi jadi besar.
Untuk mendapatkan kenikmatan selama touring, posisi riding sangat menentukan. Makanya, selain rangka di-custom ulang, desain jok juga dibuat sesuai dengan postur pengendara. Malah, bagian itu dibuat lekuk yang cukup dalam dengan fungsi menahan pantat pengendara.
Memang, ubahan ini bikin motor jadi terkesan menungging dan membuat posisi duduk penumpang menjadi terlalu tinggi

modifikasi vixion faighter

Yups, namanya juga functional touring style, jadi style motor touring tapi tetap tidak mengenyampingkan fungsi-fungsi yang lain, malah yang ada adalah menambah fungsi yang ada. Berikut akan saya jelaskan detail modifikasi yang diperlukan untuk mendapat tampilan seperti di atas mulai dari kaki sampai dengan ujung rambut. Lho, emang motor ada rambutnya yah??? XD 
  1. Velg lebar, di pasaran kini banyak velg lebar untuk Yamaha Vixion dengan ukuran lebar rata-rata depan adalah 2,75” dan belakang 3,5” dengan harga kisaran Rp. 500.000 s/d 1.500.000 dari berbagai merek seperti chemco, power, hmf, vrossi, dan lainnya.
  2. Ban, menilik ke atas maka denga velg lebar dibutuhkan juga balutan ban dengan ukuran lebar di atas atau sama dengan 100. Dua rekomendasi saya gunakan ukuran berikut 1 (depan 100/70, belakang 120/70), 2 (depan 110/70, belakang 130/70). Penggunaan ukuran lebar 130 pada ban belakang adalah yang paling maksimal untuk arm standar, karena jika melebihi lebar 130 maka ban akan bergesekan langsung dengan rantai dan juga arm. Untuk harga ban bisa dilihat disini :
  3. Rear Disc Brake (RDB), jika ingin memasang RDB maka PASTIKAN piringan disc dan master rem yang digunakan adalah ORIGINAL, karena kedua piranti ini lah yang sangat berpengaruh. Di pasaran sudah banyak yang menjual RDB secara paketan dengan kisaran harga Rp. 500.000 – 600.000. Akan tetapi terkadang part yang digunakan adalah part kw atau imitasi.
  4. Disc Lebar 320mm (depan). Gunakan disc yang berkualitas, karena disc yang kurang berkualitas akan mudah berkarat dan menghambat fungsi pengereman. Disc lebar dengan tipe floating sangat disarankan. Rekomendasi saya adalah PSM atau TZM yang sudah banyak digunakan di arena balap dengan kisaran harga Rp. 290.000 – 400.000.
  5. Footstep Racing, supaya riding position lebih nyaman. Kisaran harga Rp. 250.000 – 800.000 an.
  6. Knalpot Freeflow
  7. Spakbor Depan, karena sudah ganti dengan velg dan ban lebar, spakbor depan wajib ganti karena tidak sanggup menampung ban yang lebih besar dari standar. Bisa menggunakan milik Ninja 250 atau variasi lainnya dengan kisaran harga Rp. 75.000 – 300.000 an.
  8. Spakbor kolong, bisa menggunakan vixion shark series, byson atau variasi lainnya. Kisaran harga Rp. 70.000 – 200.000 an.
  9. Engine Cover, bisa menggunakan vixion shark series, byson atau variasi lainnya. Kisaran harga Rp. 70.000 – 200.000 an.
  10. Big air shroud (optional), lebih besar dari standar. Kisaran harga Rp. 200.000 an.
  11. Head Ayam Jago (optional), bisa menggunakan milik Satria F, Honda Sonic atau variasi. Kisaran harga Rp. 200.000 – 400.000 an.
  12. Center dan Side Box
  13. Handguard, kisaran harga Rp. 130.000 – 200.000 an.
  14. Klason Hella (rekomendasi)
  15. Lampu HID (rekomendasi)

modif vixion jadi supermoto/trail? ambil dari KTM duke150 eh 125 aja


konsep modif yamaha vixion jadi TRAIL dan SUPERMOTO 



sempet dari artikel awal yang ternyata jadi the most viewed article di blog sini. modif motor sport jadi supermoto emang lagi lumayan nge tren nih. selain nyuguhin tampang street fighter tapi bisa dibikin buat dual purpose juga. salah satunya yang dimodif adalah yamaha vixion ini. karena memiliki kelebihan dibagian frame dan mesin yang ‘lumayan’. kayaknya nih sport paling laris yamaha bisa aja dimodif jadi trail/supermoto.

YAMAHA VIXION menjdi gagah setelah menjadi wacana beberapa lama, akhirnya terlaksana juga misi ini..contoh modifikasi motor sport terlaris, Yamaha V-ixion..yap, setelah meminta ijin pada si empunya, akhirnya kamera pun beraksi..sebenernya beberapa waktu silam udah sempet dapet beberapa gambar, sayang tiba-tiba memory hp kehapus beberapa file nya..coba direcovery nggak ketemu.. :(
^ inilah rupa asli Yamaha V-ixion..
dan inilah dia hasil modifikasi :
^ stang asli diganti dan dipasang lah stang jepit merk “Ride It”
^ piringan cakram depan diganti dengan yang lebih lebar..
^ salah satu hal yang sering dikomplain banyak orang, vixion kok nggak RDB..walhasil si vixion ini pun dipasangi RDB dengan kaliper merk “Nissin”..
^ untuk memperpadat tampilan, tak lupa ditambahkan spakbor kolong..
^ ini dia tampak belakang, terlihat ban bertapak lebar..dan bagian buritan pun telah diubah..
 
^ menurut beberapa orang, ban asli vixion itu kekecilan..walhasil vixion merah marun ini pun dipasang ban belakang ukuran 130/70 dan ban depan 110/70 bermerk “FDR” tipe “Sport XR evo”..bye bye cungkring..sayang lupa foto ukuran velg.. :|
^ tangki pun dipakaiin bajuin sehingga kelihatan lebih gagah..
^ tak mau kalah, bagian mesin pun diberi baju..
^ tampak pula ubahan pada bagian belakang..serta jok bertingkat..meningkatkan penampilan..

yup, segitu dulu share Yamaha V-ixion yang telah dirombak ini..untuk sektor mesin tidak mengalami ubahan..menurut si empunya, buat kenceng masih kuat..tapi ini V-ixion memang selalu diminumin pertamax..
V-ixion ini juga ikut tour ke pantai klayar di artikel beberapa waktu lalu..si rider mengaku merasa pegal..tapi cukup dimaklumi barang bawaan dia cukup banyak dan jalanan kurang bersahabat..tapi secara umum, nbs pernah nyoba motor ini, cukup enak..dan pastinya keliatan keren..

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites